JAKARTA, iNews.id - Viral aksi generasi muda mengucapkan kata 'Omedetou' di media sosial. Apa makna di balik kata tersebut? Tindakan mengucap Omedetou ini bermula dari generasi muda di media sosial.